SHARE
Home > News > Community > 2 Kafe K-Pop di BSD yang Wajib Dikunjungi oleh Para K-Popers!
Kafe K-Pop di BSD

2 Kafe K-Pop di BSD yang Wajib Dikunjungi oleh Para K-Popers!

21 August 2019 16:35 WIB BSD Cafe 316 Kopi Tama

Bicara soal Korean Pop atau K-Pop, memang tidak ada habisnya. Bukan hanya musiknya saja, namun fesyen dan kuliner khasnya pun juga digemari oleh sebagian orang di seluruh dunia, salah satunya Indonesia.

Buka Juga: Rekomendasi Kafe yang Menyajikan Teh Berkualitas di Serpong

Bagi kamu para K-Popers, wajib banget lho datang ke 2 kafe K-pop di BSD ini! Selain nongkrong dan bersantai, kamu juga bisa bertemu dengan K-Popers lainnya di kafe ini. Yuk, simak dulu artikelnya di bawah ini :

Kopi Tama

Kopi Tama

Kopi Tama harus jadi destinasi utama kamu nih. Sebab, coffee shop ini “disulap” menjadi wadah atau tempat berkumpulnya para penggemar K-Pop. Ketika kamu masuk ke kafe ini, atmosfer K-Pop nya sudah sangat terasa. Hal tersebut terlihat dari berbagai sudut ruangannya yang ditempeli dengan foto para personil boyband K-Pop.

Buka Juga: Kopi Tama Tempatnya Penggemar K-Pop Pada Ngumpul!

Saat ini, Kopi Tama sudah menjadi basecamp untuk para penggemar K-Pop yang tersebar di kawasan Serpong. Bahkan, ada K-Popers dari Jakarta yang datang ke Kopi Tama. Kopi Tama berada di Bursa Mobil BSD, Jl. BSD Raya Utama No 22, Tangerang. Buka setiap Senin - Minggu (11.00-22.00 WIB). Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa follow akun Instagramnya di @kopi.tama.

Cafe 316

Cafe 316

All Photos by Side.id

Terakhir, ada Cafe 316 yang merupakan restoran sekaligus menjadi tempat berkumpulnya K-Popers. Tidak hanya memiliki tempat yang nyaman, Cafe 316 juga menyediakan beragam makanan khas Korea.

Selain itu, Cafe 316 juga menyewakan pakaian tradisional dari Korea Selatan atau yang dikenal dengan Hanbok. Bagi kamu yang penasaran dan pengen cobain hanbok ini, bisa langsung datang ke Cafe 316. Kafe ini juga menyediakan mini studio yang bisa kamu gunakan untuk berfoto lho. Seru banget, kan?

Cafe 316 berada di Ruko Tol Boulevard, Blok F, BSD, Tangerang. Buka Senin - Sabtu (11.00-17.00 WIB) dan Minggu (11.00-17.00 WIB). Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa follow akun Instagramnya @cafe316indonesia.

Buka Juga: Cafe 316, Salah Satu Cafe yang Wajib Dikunjungi Penggemar K-Pop


Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > Community > 2 Kafe K-Pop di BSD yang Wajib Dikunjungi oleh Para K-Popers!

2 Kafe K-Pop di BSD yang Wajib Dikunjungi oleh Para K-Popers!

21 August 2019 16:35 WIB
BSD Cafe 316 Kopi Tama

Bicara soal Korean Pop atau K-Pop, memang tidak ada habisnya. Bukan hanya musiknya saja, namun fesyen dan kuliner khasnya pun juga digemari oleh sebagian orang di seluruh dunia, salah satunya Indonesia.

Buka Juga: Rekomendasi Kafe yang Menyajikan Teh Berkualitas di Serpong

Bagi kamu para K-Popers, wajib banget lho datang ke 2 kafe K-pop di BSD ini! Selain nongkrong dan bersantai, kamu juga bisa bertemu dengan K-Popers lainnya di kafe ini. Yuk, simak dulu artikelnya di bawah ini :

Kopi Tama

Kopi Tama

Kopi Tama harus jadi destinasi utama kamu nih. Sebab, coffee shop ini “disulap” menjadi wadah atau tempat berkumpulnya para penggemar K-Pop. Ketika kamu masuk ke kafe ini, atmosfer K-Pop nya sudah sangat terasa. Hal tersebut terlihat dari berbagai sudut ruangannya yang ditempeli dengan foto para personil boyband K-Pop.

Buka Juga: Kopi Tama Tempatnya Penggemar K-Pop Pada Ngumpul!

Saat ini, Kopi Tama sudah menjadi basecamp untuk para penggemar K-Pop yang tersebar di kawasan Serpong. Bahkan, ada K-Popers dari Jakarta yang datang ke Kopi Tama. Kopi Tama berada di Bursa Mobil BSD, Jl. BSD Raya Utama No 22, Tangerang. Buka setiap Senin - Minggu (11.00-22.00 WIB). Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa follow akun Instagramnya di @kopi.tama.

Cafe 316

Cafe 316

All Photos by Side.id

Terakhir, ada Cafe 316 yang merupakan restoran sekaligus menjadi tempat berkumpulnya K-Popers. Tidak hanya memiliki tempat yang nyaman, Cafe 316 juga menyediakan beragam makanan khas Korea.

Selain itu, Cafe 316 juga menyewakan pakaian tradisional dari Korea Selatan atau yang dikenal dengan Hanbok. Bagi kamu yang penasaran dan pengen cobain hanbok ini, bisa langsung datang ke Cafe 316. Kafe ini juga menyediakan mini studio yang bisa kamu gunakan untuk berfoto lho. Seru banget, kan?

Cafe 316 berada di Ruko Tol Boulevard, Blok F, BSD, Tangerang. Buka Senin - Sabtu (11.00-17.00 WIB) dan Minggu (11.00-17.00 WIB). Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa follow akun Instagramnya @cafe316indonesia.

Buka Juga: Cafe 316, Salah Satu Cafe yang Wajib Dikunjungi Penggemar K-Pop

Baru Dibuka

Glory Petshop - Alam Sutera

, Tangerang, Banten, 15143

Buka pukul 09:30 - 21:00 Segera Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!