SHARE
Home > News > F & B > Rekomendasi 3 Kuliner Pedas dengan Harga Terjangkau di Serpong
Rekomendasi Kuliner Pedas di Serpong

Rekomendasi 3 Kuliner Pedas dengan Harga Terjangkau di Serpong

27 August 2019 16:48 WIB Gading Serpong BSD Alam Sutera Nasi Pedas Oseng Juragan Mie Setan

Rata-rata orang Indonesia memang menyukai masakan yang pedas. Sensasi pedas memberikan pengalaman berbeda saat menyantap makanan.

Bagi kamu penggemar kuliner pedas, kali ini Side.id akan merekomendasikan kuliner pedas dengan harga terjangkau di Serpong. Yuk, simak artikelnya sampai habis ya, Siders!

Nasi Pedas Oseng Juragan

Nasi Pedas Oseng Juragan

Memiliki tagline “Kepuasan Terjamin”, Nasi Pedas Oseng Juragan yang sudah berdiri sejak 2018 ini mengutamakan oseng sebagai hidangan utamanya. Memiliki resep asli sendiri, Menu rekomendasi Nasi Pedas Oseng Juragan adalah Oseng Paru, Oseng Campur, Oseng Kikil, Oseng Daging, dan Oseng Ayam Crispy.

Selain itu, Nasi Pedas Oseng Juragan memiliki tingkat kepedasan yang bisa kamu pilih, mulai dari 1 sampai 7. Harga menu yang disajikan berkisar mulai dari Rp 22.000 – Rp 25.000, dengan harga tersebut kamu sudah bisa menikmati ragam menu dan sudah termasuk dengan nasi putih.

Nasi Pedas Oseng Juragan berada di Ruko Golden Blvd, W2-17, Serpong Utara, Tangerang Selatan. Buka setiap Sabtu-Kamis (11.00-21.00 WIB) dan Jumat (11.30-21.00 WIB). Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek di akun Instagramnya @nasipedas.osengjuragan.

Mie Setan Gading Serpong

Mie Setan Gading Serpong

Hingga saat ini, Mie Setan sudah memiliki 23 cabang yang tersebar di Indonesia. Seperti namanya, Mie Setan mengutamakan mie sebagai hidangan utamanya. Mie Setan memiliki mie yang terbagi menjadi 3 macam, mulai dari Mie Angel, Mie Setan, Mie Iblis. Untuk setiap menunya kamu bisa memilih level kepedasannya, dari mulai level 1 sampai 5. Harga menu yang disajikan berkisar mulai dari Rp 12.000 – Rp 20.000.

Mie Setan berada di Ruko Paramount Centre, Blok C No. 10-11 Jl. Boulevard Raya Gading Serpong, Gading Serpong, Tangerang. Buka setiap Senin-Minggu (12.00-23.00 WIB). Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek di akun Instagramnya @miestantangerang.

Bakmi Mercon Ha-El

Bakmi Mercon Ha-El

All Photos by Side.id

Ciri khas Bakmi ini berada pada sambal Mercon yang memiliki rasa gurih, asin, dan manis serta memakai resep pribadi. Mienya pun memakai bahan alami tanpa tambahan pewarna dan pengawet. Harga yang disajikan berkisar mulai dari Rp 20.000 – Rp 45.000 untuk menu bakmi.

Bakmi Mercon Ha-El berada di Ruko Pasar 8 Blok RB No. 15, Alam Sutera, Tangerang. Buka setiap Senin-Kamis (07.00-20.00 WIB) dan Jumat-Sabtu (10.00-20.00 WIB).

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > F & B > Rekomendasi 3 Kuliner Pedas dengan Harga Terjangkau di Serpong

Rekomendasi 3 Kuliner Pedas dengan Harga Terjangkau di Serpong

27 August 2019 16:48 WIB
Gading Serpong BSD Alam Sutera Nasi Pedas Oseng Juragan Mie Setan

Rata-rata orang Indonesia memang menyukai masakan yang pedas. Sensasi pedas memberikan pengalaman berbeda saat menyantap makanan.

Bagi kamu penggemar kuliner pedas, kali ini Side.id akan merekomendasikan kuliner pedas dengan harga terjangkau di Serpong. Yuk, simak artikelnya sampai habis ya, Siders!

Nasi Pedas Oseng Juragan

Nasi Pedas Oseng Juragan

Memiliki tagline “Kepuasan Terjamin”, Nasi Pedas Oseng Juragan yang sudah berdiri sejak 2018 ini mengutamakan oseng sebagai hidangan utamanya. Memiliki resep asli sendiri, Menu rekomendasi Nasi Pedas Oseng Juragan adalah Oseng Paru, Oseng Campur, Oseng Kikil, Oseng Daging, dan Oseng Ayam Crispy.

Selain itu, Nasi Pedas Oseng Juragan memiliki tingkat kepedasan yang bisa kamu pilih, mulai dari 1 sampai 7. Harga menu yang disajikan berkisar mulai dari Rp 22.000 – Rp 25.000, dengan harga tersebut kamu sudah bisa menikmati ragam menu dan sudah termasuk dengan nasi putih.

Nasi Pedas Oseng Juragan berada di Ruko Golden Blvd, W2-17, Serpong Utara, Tangerang Selatan. Buka setiap Sabtu-Kamis (11.00-21.00 WIB) dan Jumat (11.30-21.00 WIB). Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek di akun Instagramnya @nasipedas.osengjuragan.

Mie Setan Gading Serpong

Mie Setan Gading Serpong

Hingga saat ini, Mie Setan sudah memiliki 23 cabang yang tersebar di Indonesia. Seperti namanya, Mie Setan mengutamakan mie sebagai hidangan utamanya. Mie Setan memiliki mie yang terbagi menjadi 3 macam, mulai dari Mie Angel, Mie Setan, Mie Iblis. Untuk setiap menunya kamu bisa memilih level kepedasannya, dari mulai level 1 sampai 5. Harga menu yang disajikan berkisar mulai dari Rp 12.000 – Rp 20.000.

Mie Setan berada di Ruko Paramount Centre, Blok C No. 10-11 Jl. Boulevard Raya Gading Serpong, Gading Serpong, Tangerang. Buka setiap Senin-Minggu (12.00-23.00 WIB). Untuk informasi lebih lanjut, kamu bisa cek di akun Instagramnya @miestantangerang.

Bakmi Mercon Ha-El

Bakmi Mercon Ha-El

All Photos by Side.id

Ciri khas Bakmi ini berada pada sambal Mercon yang memiliki rasa gurih, asin, dan manis serta memakai resep pribadi. Mienya pun memakai bahan alami tanpa tambahan pewarna dan pengawet. Harga yang disajikan berkisar mulai dari Rp 20.000 – Rp 45.000 untuk menu bakmi.

Bakmi Mercon Ha-El berada di Ruko Pasar 8 Blok RB No. 15, Alam Sutera, Tangerang. Buka setiap Senin-Kamis (07.00-20.00 WIB) dan Jumat-Sabtu (10.00-20.00 WIB).

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Lumiere Kitchen & Wardrobe

Jl. Kp. Dongkol, Tangerang, Banten, 15320

Buka pukul 10:00 - 18:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!