SHARE
Home > News > F & B > Seafood Market Pisa Grande Resmi Dibuka, Surganya Pencinta Hidangan Laut!
Seafood Market Pisa Grande Resmi Dibuka, Surganya Pencinta Hidangan Laut!

Seafood Market Pisa Grande Resmi Dibuka, Surganya Pencinta Hidangan Laut!

01 February 2023 13:39 WIB Kuliner FNB Merahputih

Gading Serpong memiliki berbagai tempat yang bisa dipilih untuk menikmati kuliner. Kini, kamu bisa mengunjungi salah satu pusat kuliner yang berfokus pada hidangan laut. Tempat tersebut adalah Seafood Market yang baru saja menggelar grand opening pada Minggu (29/1) lalu.

Seafood Market sendiri terletak di area Pisa Grande, Gading Serpong. Rangkaian acara grand opening dimulai pada pukul 17.00-23.00 WIB. Dalam grand opening tersebut, ada diskon sebesar 30% untuk makanan dan minuman, live music, lucky draw, photo booth, dan kompetisi foto.

Baca juga: Arief Muhammad Buka Cabang Ketiga Payakumbuah, Ada MALIQ & D'Essentials!

Seafood Market terletak di area Pisa Grande, Gading Serpong
Seafood Market terletak di area Pisa Grande, Gading Serpong. Foto: Instagram/@seafoodmarket.pisagrande

Masih dalam nuansa pembukaan pertama, Seafood Market juga menyelenggarakan lucky dip dengan membagikan voucher senilai Rp250.000 untuk tiga orang. Lalu, pemenang akan diumumkan pada Selasa (28/2) mendatang.

Seafood Market juga memiliki tempat foodcourt dengan konsep semi-outdoor yang terlihat modern. Selain itu, pusat kuliner seafood ini juga menyediakan area yang cukup luas untuk pengunjung, mulai dari tempat parkir hingga meja dan kursinya.

Baca juga: Furawa Cafe, Sajikan Makanan dan Minuman Berbahan Dasar Bunga

Cara memesan makanan di Seafood Market @Pisa Grande
Cara memesan makanan di Seafood Market @Pisa Grande. Foto: Instagram/@seafoodmarket.pisagrande

Bagi kamu yang ingin berkunjung, maka Seafood Market mulai beroperasi pada pukul 10.00-23.00 WIB. Beberapa tenant yang hadir di Seafood Market adalah Pak Jhon Delapan, Liora Seafood, Bakmi Bangka Citarasa, Bumbu Karaeng, Dapur Ponti 55 Chinese Seafood, dan Seafood Tumpah Keluarga.

Kini, para pencinta hidangan laut bisa langsung mengunjungi Seafood Market yang menyediakan beragam menu seafood. Jadi, jangan lupa ajak teman, keluarga, hingga pasangan kamu untuk berburu kuliner seafood di sini! (CNN)

Baca juga: Parison Gading Serpong Ciptakan Pengalaman Baru bagi Pengunjungnya

Soffi Amira P.
[email protected]

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!
Home > Blog > F & B > Seafood Market Pisa Grande Resmi Dibuka, Surganya Pencinta Hidangan Laut!

Seafood Market Pisa Grande Resmi Dibuka, Surganya Pencinta Hidangan Laut!

01 February 2023 13:39 WIB
Kuliner FNB Merahputih

Gading Serpong memiliki berbagai tempat yang bisa dipilih untuk menikmati kuliner. Kini, kamu bisa mengunjungi salah satu pusat kuliner yang berfokus pada hidangan laut. Tempat tersebut adalah Seafood Market yang baru saja menggelar grand opening pada Minggu (29/1) lalu.

Seafood Market sendiri terletak di area Pisa Grande, Gading Serpong. Rangkaian acara grand opening dimulai pada pukul 17.00-23.00 WIB. Dalam grand opening tersebut, ada diskon sebesar 30% untuk makanan dan minuman, live music, lucky draw, photo booth, dan kompetisi foto.

Baca juga: Arief Muhammad Buka Cabang Ketiga Payakumbuah, Ada MALIQ & D'Essentials!

Seafood Market terletak di area Pisa Grande, Gading Serpong
Seafood Market terletak di area Pisa Grande, Gading Serpong. Foto: Instagram/@seafoodmarket.pisagrande

Masih dalam nuansa pembukaan pertama, Seafood Market juga menyelenggarakan lucky dip dengan membagikan voucher senilai Rp250.000 untuk tiga orang. Lalu, pemenang akan diumumkan pada Selasa (28/2) mendatang.

Seafood Market juga memiliki tempat foodcourt dengan konsep semi-outdoor yang terlihat modern. Selain itu, pusat kuliner seafood ini juga menyediakan area yang cukup luas untuk pengunjung, mulai dari tempat parkir hingga meja dan kursinya.

Baca juga: Furawa Cafe, Sajikan Makanan dan Minuman Berbahan Dasar Bunga

Cara memesan makanan di Seafood Market @Pisa Grande
Cara memesan makanan di Seafood Market @Pisa Grande. Foto: Instagram/@seafoodmarket.pisagrande

Bagi kamu yang ingin berkunjung, maka Seafood Market mulai beroperasi pada pukul 10.00-23.00 WIB. Beberapa tenant yang hadir di Seafood Market adalah Pak Jhon Delapan, Liora Seafood, Bakmi Bangka Citarasa, Bumbu Karaeng, Dapur Ponti 55 Chinese Seafood, dan Seafood Tumpah Keluarga.

Kini, para pencinta hidangan laut bisa langsung mengunjungi Seafood Market yang menyediakan beragam menu seafood. Jadi, jangan lupa ajak teman, keluarga, hingga pasangan kamu untuk berburu kuliner seafood di sini! (CNN)

Baca juga: Parison Gading Serpong Ciptakan Pengalaman Baru bagi Pengunjungnya

Soffi Amira P.
[email protected]
Baru Dibuka

Lumiere Kitchen & Wardrobe

Jl. Kp. Dongkol, Tangerang, Banten, 15320

Buka pukul 10:00 - 18:00 Tutup

Side.id - Media Kawasan Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong

Merupakan media untuk memberikan rekomendasi tempat yang berdasarkan lokasi, rating, dan kategori yang diinginkan. Sudah punya usaha bisnis dan ingin menyampaikan profil bisnis Anda kepada pembaca setia? Daftarkan sekarang! Gratis!